
Saat ini area perkembangan Kota Jogja mulai mengarah ke sisi barat kota sehingga area ini menjadi salah satu area yang strategis dan prospektif untuk investasi properti. Jika Anda berminat untuk berinvestasi properti, salah satu perumahan di Jogja Barat berikut bisa jadi pilihan Anda.
Perumahan Green Kuantan Residence merupakan kompleks perumahan prestisius di sisi barat Yogyakarta. Berlokasi di Jalan Wates Km 9 dengan enterance yang langsung menghadap ke Jalan Wates menjadi salah satu keistimewaannya.
Green Kuantan Residence menghadirkan konsep natural dengan adanya lebih banyak penghijauan di area kavling maupun di taman lingkungan perumahan. Konsep exclusive juga dihadirkan melalui desain rumah dan lingkungannya. Desain rumah bertema tropis yang sangat cocok dengan iklim Indonesia, terutama Jogja menjadi kekuatan tersendiri karena tidak mudah terkikis jaman.
Lebih dari 40% area perumahan didesain sebagai fasilitas untuk penghuni perumahan. Segala kemewahan yang bisa Anda nikmati dan banggakan sebagai penghuni Green Kuantan Residence.
Desain Perumahan di Jogja Barat: Green Kuantan Residence



Type Rumah
Tersedia rumah type 37, 46, 55, 56, 57, dan 61.
Untuk rumah type 37, 46, 55, dan 56 terdiri dari 2 kamar tidur, 1 kamar mandi, carport, dapur, ruang tamu, ruang keluarga, taman depan dan taman belakang rumah.
Sedangkan rumah type 57 dan 61 terdiri dari 3 kamar tidur, 1 kamar mandi, carport, dapur, ruang tamu, ruang keluarga, taman depan dan taman belakang rumah.
Lokasi
Harga Perumahan di Jogja Barat: Green Kuantan Residence
Mulai Rp. 808 Juta
Itulah info perumahan di Jogja Barat yang strategis dan prospektif untuk investasi.
Maria Properti juga memiliki listing berupa tanah kavling di Jogja yang berlokasi dekat UII. Hubungi Customer Support jika kamu tertarik untuk investasi kavling ya!
Leave a Reply