
Sudah menjadi rahasia umum, investasi properti menghasilkan passive income, sumber pendapatan tambahan dan keamanan finansial untuk persiapan pensiun. Namun yang perlu digaris-bawahi, investasi di bidang properti belum tentu cocok untuk semua investor, karena dibalik keuntungan yang akan didapatkan, ada banyak resiko dan tantangan yang akan dihadapi.
[Read more…]